Senin, 11 Juli 2016
On 12.31 by Aceh Tenggara in Berita No comments
KUTACANE (Website Agara) : “Kami merasa bangga dan senang” melihat semangat para pegawai ASN (Aparatur Sipil Negara) yang banyak hadir mengikuti apel perdana pasca lebaran.
Demikian hal itu disampaikan Sekdakab Aceh Tenggara Drs.H.Gani Suhud MAP dalam arahannya saat memimpin apel perdana di halaman Kantor Setdakab Aceh Tenggara Senin (11/7).
Tingkatkan etos kerja dalam mencapai pelayanan yang maksimal kepada masyarakat, selama tiga hari kedepan kami akan bentuk dan menunjuk petugas Tim Sidak yang melakukan pengawasan kesejumlah kantor,dinas dan badan ungkap Gani Suhud mengingatkan.
Hasil pantauan tiga hari kedepan, akan di jadikan laporan resmi bersama kepada pemerintahan Provinsi dan Menpan&RB agar dapat mengevaluasi kinerja ASN Aceh Tenggara pasca melaksanakan libur bersama pada Idul Fitri 1437 H.
“Terimakasih kepada pemerintah pusat, yang begitu serius dan telah merealisasikan gaji ke 13 dan 14 (THR), ini bahagian dari keseriusan pihak pusat terhadapat ASN daerah, dengan dasar itu kita tetap dituntut untuk memberikan pelayanan yang optimal kepada masyarakat sebut Gani Suhud penuh harap”.
Sebelumnya Gani Suhud juga menyampaikan, pada bulan baik ini saya atas nama Sekda dan pribadi Mohon Maaf Lahir dan Bathin, semoga kita semua yang hadir bisa saling memaafkan, sebut Gani Suhud.
Usai apel dilanjutkan dengan acara Halal - Bihalal antar sesama ASN meski tanpa di hadiri Bupati Dan Wakil Bupati Aceh Tenggara yang masih tugas di luar daerah(Ar-02).
Apel bersama : Sekertaris daerah Kabupaten Aceh Tenggara Drs H Gani Suhut,MAP tengah memimpin Apel perdana pasca liburan lebaran,tampak antusias ASN Agara ikuti apel tersebut Senin (11/7) .Website Agara/Husaini Amin
Halal Bihalal : Sekda Agara Drs H Gani Suhut,MAPtengah bersalaman dengan Apartur Sipil Negara di jajarannya berlansung usai ikuti apel bersama, pelaksanaan bersalaman tersebut berjalan lancar, kendati kurang gairah diduga tanpa hadirnya kedua pajabat daerah Bupati dan wakil Bupati Agara.Senin (11/7) Website Agara/Husaini Amin.
Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi (AKSI PPK) Pemkab Aceh Tenggara Tahun 2015
Wilayah Kecamatan
Trending Topik
-
Badar (Web Agara) Dalam rangka memperinga ti Hari Kebangkitan Nasional Tahun 2016, DPD KNPI Aceh Wilayah Tengah, Tenggara melaksanakan ...
-
Lembah Alas atau Tanoh Alas adalah identifikasi dari Kabupaten Aceh Tenggara. Sebuah hikayat menyebutkan bahwa Tanah Alas dulunya adalah...
-
Foto spanduk besar bergambarkan Ade Komaruddin, yang didampingi Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tenggara, yang terpampang membentang di Jalan...
-
Meja siswi yang bolong - Armentoni Munthe Badar (Website Agara) Banyak siswa dan siswi SMP N 1 Badar saat ini, belajar dengan meja bol...
-
Kampung Pelajar, Babussalam (WEB-Agara) : Selama sepekan ke depan terhitung sejak kemarin 19 s/d 26 Mei 2016 ini, SMAN 1 Kutacane menggel...
-
Kepala UPTD Masjid Agung At Taqwa Kutacane, Syukri, Sag, MA, ketika diabadikan, foto dok by Riki Hamdani. Babussalam (WEB Agara) : Ketu...
-
Tahun 2016 hanya tinggal tujuh bulan lagi akan berakhir, berbagai persiapan guna menyongsong tahun politik, persisnya tahun Pemilukadasun...
-
Babussalam, WEB-Agara : Dari 16 jumlah seluruh Kecamatan yang ada di Kabupaten Aceh Tenggara, hingga hari ini, Kamis (21/12), sejauh ini su...
-
Apel Bersama: Ratusan Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Aceh Tenggara, tengah mengikuti apel bersama, pada apel perdana mengawali tahu...
-
Kepala Sekolah SMPN 1 Kutacane, Drs M Samin AS, MM ketika diabadikan Website Aagara, foto dok by Riki Hamdani Kampung Pelajar, Ba...
Agara Channel
Alamat Kantor
Jalan Iskandar Muda No. 4 Babussalam
Email. kabupatenacehtenggara@gmail.com
Telp. 0629 – 21029 Fax. 0629 – 21030
Kutacane 24651
Email. kabupatenacehtenggara@gmail.com
Telp. 0629 – 21029 Fax. 0629 – 21030
Kutacane 24651
0 komentar:
Posting Komentar